Selamat Datang di Website Resmi SMK NEGERI 11 Jakarta Barat

prev
next
Sambutan

Kepala Sekolah SMK Negeri 11 Jakarta

Assalamu’alaikum Wr. Wb.
Salam sejahtera bagi kita semua.

Dengan penuh rasa bangga dan syukur, Melalui platform ini, kami berkomitmen untuk memberikan informasi terkini dan layanan terbaik yang mendukung kegiatan belajar mengajar serta perkembangan pendidikan di SMKN 11 JAKARTA.

Mari bersama-sama membangun generasi unggul, berkarakter, dan siap menghadapi tantangan masa depan.

Terima kasih atas dukungan dan kepercayaan Anda terhadap SMKN 11 JAKARTA.

Kepala Sekolah
Rukiah S,Pd

Sejarah Singkat SMK Negeri 11 Jakarta

SMK Negeri 11 Jakarta didirikan atas prakarsa Bpk. Paul Maharja Simbolon dan Guru – guru SMEP Negeri 11 jakartan bersama tokoh masyarakat setempat akibat kekurangan sekolah pada saat itu.

Pada tanggal 1 januari 1967 SMEA Negeri VII Jakarta didirikan dengan Surat Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (P dan K) Republik Indonesia tanggal 20 Maret 1967 No. 63/B.3/Kedj. Dan berubah sebutan menjadi SMK Negeri 11 jakarta berdasarkan keputusan Menteri P dan K tanggal 7 Maret 1997 No. 036/O/1997

Profil SMK Negeri 11 Jakarta

Video Profil Sekolah SMK Negeri 11 Jakarta

Informasi & Berita

smkn11

Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) tahun 2024

Assalamualaikum warahmatullahi wabarakatuh. Alhamdulillah, pelaksanaan Asesmen Nasional Berbasis Komputer (ANBK) tahun 2024 di SMK Negeri

smkn11

 AKSI BERGIZI di SMKN 11 Jakarta

AKSI BERGIZI merupakan gerakan nasional yang terdiri dari Senam Bersama, Sarapan Bersama, Minum Tablet Tambah

smkn11

 Sosialisasi dari Teh Pucuk dengan tema “PUCUK

Keseruan para peserta didik mengikuti sosialisasi dari Teh pucuk dengan tema PUCUK COOL JAM

Prestasi Siswa

Meraih medali emas Nasional Tingkat SMA/MA/Seddang Kebumian pada Kompetisi “Pekan Olimpiade Intelektual Nasional” Tingkat Nasional
Dharma Abidin Kelas X MPLB 2 atas meraih medali emas Nasional Tingkat SMA/MA/Sederajat Bidang Kebumian pada Kompetisi “Pekan Olimpiade Intelektual Nasional” Tingkat Nasional yang diselenggarakan oleh Focus Learning Institute bekerja sama dengan Yayasan Al- Mansuriyah pada tanggal 20 dan 21 Jamvari 2024
Nathania Putri dan Syaiful menjuarai Juara 3 olimpiade matematika “PESTETIKA”
Selamat dan sukses kepada Tim Futsal SMKN 11 Jakarta juara 2 pada Tournament Askara di Sekolah Bhinneka 🔥

Informasi

© 2015 – 2024 Themexriver I All Rights Reserved